BERITA

Hari Anak Nasional

  23 Jul 2022 |   Author : Layanan Informasi

Dalam rangka memperingati Hari Anak Nasional yang jatuh pada tanggal 23 Juli, Ruang Durian (Ruang Perawatan Khusus Anak) memperingati Hari Anak Nasional dengan beberapa kegiatan. Diantaranya penyuluhan di Klinik Anak, memberikan balon dan masker gratis kepada anak-anak, nyanyi bersama, tiup lilin dan beberapa hiburan sulap. Kegiatan ini juga bertujuan untuk menghibur anak-anak yang sedang di rawat agar bisa lekas sembuh. Dokter Spesialis Anak di RSUD Kabupaten Klungkung : dr. I Gusti Ngurah Sudiana, Sp.A dr. Kadek Wini Mardewi, M.Biomed, Sp.A dr. Ni Made Chandra Mayasari, MBiomed., Sp.A dr. Anak Agung Sudiarta, Sp.A dr. Made Supartha, M.Kes., Sp.A dr. Ayu Sintia Santhi M.Biomed., Sp.A Butuh informasi atau pengaduan terkait layanan kami bisa melalui : Telp: - 0366 21172 WhatsApp: - 081 84 84 24 7 Media Sosial: - Humasrsudklungkung (Facebook) - Rsud Kab Klungkung (Facebook) - rsud_kab_klungkung (Instagram) - @Rsud_Klungkung (Twitter) Survei Kepuasan Masyarakat Link : http://sisukma.itsimrs-rsudklungkung.id/ Pendaftaran Rawat Jalan dan Pengaduan Online, bisa melalui : - Aplikasi Android “SANTI PADU” https://play.google.com/store/apps/details?id=com.gusdita.antrianonline Informasi seputaran RSUD Kabupaten Klungkung bisa diakses melalui : - https://www.rsud.klungkungkab.go.id Salam Gema Santi #RBkunwas #ZonaIntegritas #BerAkhlak #GemaSanti #KemenpanRB #RSUDKabKlungkung #klungkung

Kontak Kami

RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KABUPATEN KLUNGKUNG

ALamat

Jl. Flamboyan No. 40, Semarapura

Email

rsud.kab.klungkung@gmail.com

Kontak

Telp : (0366) 21172 | Fax : (0366) 21372

Jejak Pendapat
Bagaimana Penilaian Anda Terhadap Website Resmi Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Klungkung?